Saringan minyak berbahan stainless biasa digunakan pada saat aktivitas memasak meniriskan makanan yang setelah digoreng. Tersedia 2 ukuran yaitu sedang dan besar