Kopi Arabica Natural yang kami olah berasal dari perkebunan kopi di Munduk. Proses pengolahan pasca panen yang diterapkan untuk kopi ini adalah Natural Process. Kopi ini memiliki medium acidity, medium body, chocolate, dengan rasa sweet tropical fruits.